Kamis, Maret 14

Penikmat Waktu

Diposting oleh Orestilla di 09.58.00




Waktu datang untuk kemudian kembali berlalu
Meninggalkan bekas suka atau luka, tak ada yang benar-benar tau
Rekahan waktu menjelma indah menjadi seorang pecumbu
Memapah hati pada sebuah asa semu tak bermutu
Haruskah kali ini kupalingkan lagi hati, mengeraskannya bak batu
Atau membiarkan arus membawa rasaku berlalu
Hanya ingin menikmati waktu
Jika kita tak mampu, cukuplah aku.

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan dikomentari. Kritikan pedas pun tetap saya terima sebagai ajang pembelajaran kedepannya. Terimakasih :)

Kamis, Maret 14

Penikmat Waktu

Diposting oleh Orestilla di 09.58.00




Waktu datang untuk kemudian kembali berlalu
Meninggalkan bekas suka atau luka, tak ada yang benar-benar tau
Rekahan waktu menjelma indah menjadi seorang pecumbu
Memapah hati pada sebuah asa semu tak bermutu
Haruskah kali ini kupalingkan lagi hati, mengeraskannya bak batu
Atau membiarkan arus membawa rasaku berlalu
Hanya ingin menikmati waktu
Jika kita tak mampu, cukuplah aku.

0 komentar on "Penikmat Waktu"

Posting Komentar

Silahkan dikomentari. Kritikan pedas pun tetap saya terima sebagai ajang pembelajaran kedepannya. Terimakasih :)

 

ORESTILLA Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea